6. Bahasa yang digunakan dalam kalimat iklan adalah bahasa yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari KentangNiBos pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

6. Bahasa yang digunakan dalam kalimat iklan adalah bahasa yang dapat memengaruhi pembaca atau pendengar iklan yang disebut ...........................................................................................................7. Iklan media yang mengutamakan pesan-pesan visual yang dihasilkan dari proses percetakan disebut ......................................................................................................................................................
8. Iklan yang di dalamnya terdapat singkatan-singkatan disebut ............................................................
9. Iklan yang dipublikasikan berupa kombinasi dari suara, gambar, dan juga gerak serta dapai dilihat dan juga bisa didengar adalah ................................................................................................................
10. Restoran sedap sekejap dengan alamat Jalan Seroja Blok D No.12, Depok membutuhkan seorang koki. Bagi yang berminat dapat langsung melamar ke restoran Deskripsi di atas jika dibuat menjadi iklan baris menjadi ....................................................................................................................................


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

6.persuasif

7.iklan media cetak

8.iklan baris

9.iklan tv

10.ayo ke restoran sedap sekejap di jalan Seroja blok D nomor 12 Depok untuk menjadi koki

Penjelasan:

maaf kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh reifanalgrata1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 29 Aug 21