contoh surat pembaca tentang pendidikan karakter​

Berikut ini adalah pertanyaan dari meisyajuanitakirani pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Contoh surat pembaca tentang pendidikan karakter​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

berikut contoh surat pembaca

Masalah Banner Katering di Pentas Seni SMK Negeri 19 Malang

Yth, Kepala Sekolah SMK Negeri 19 Malang

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Saya selaku pemilik Katering Sedap Selalu mengaku kecewa terhadap penyelenggaran pentas seni SMK Negeri 19 Malang yang berlangsung kemaren. 2 bulan sebelum acara, saya menyetujui proposal sponsor yang diberikan oleh beberapa orang anggota OSIS SMK Negeri 19 Malang.

Dalam proposal saya diberi penawaran untuk menyiapkan katering kue kering sebanyak 1000 buah dan berhak memasang banner bertuliskan nama katering saya di dekat panggung musik. Namun kemaren, salah satu karyawan saya yang memeriksa tidak menemukan adanya banner yang dijanjikan.

Karyawan saya mencoba meminta penjelasan namun tidak menemui titik terang karena diberikan alasan yang berbelit-belit, mulai dari “nanti akan dipasang", “tidak ada perintah pemasangan dari ketua panitia acara", dll.

Karyawan saya mencoba meminta penjelasan namun tidak menemui titik terang karena diberikan alasan yang berbelit-belit, mulai dari “nanti akan dipasang", “tidak ada perintah pemasangan dari ketua panitia acara", dll.Saya mohon kejelasan langsung dari bapak kepala sekolah selaku penanggung jawab acara pensi. Saya siap bila diundang untuk bertemu bapak dan panitia penyelenggara.

Demikian kekecewaan yang bisa saya sampaikan, semoga segera mendapat tanggapan dan masalah ini bisa diselesaikan secara baik-baik.

Akhir kata, terimakasih.

Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Hormat Saya,

Anton Jaya

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh agniezkaagtha dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 15 Mar 22