berikan kesimpulan/pendapatmu tentang isi teks *manggis*​

Berikut ini adalah pertanyaan dari Najlaarzeta pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Berikan kesimpulan/pendapatmu tentang isi teks *manggis*

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pembahasan:

a) yang dibahas pada teks tersebut adalah ilmu tentang manggis.

b) bagian -bagian yang diperinci:

- manggis

- Pohon dan daun

- Bunga manggis

- Manfaat manggis

c) pada pohon terdiri dari lima cabang, saya beri no 1-5 dari kiri ke kanan:

1. Definisi umum pohon manggis

2. Ciri khusus pohon dan dan manggis

3. Ciri khusus bunga manggis

4. Manfaat dari manggis

5. Simpulan tentang manggis

d) informasi penting:

- Tinggi pohon manggis rata-rata mencapai 6-25 meter.

- Daunnya rapat (rimbun), duduk daun berlawanan, dan tangkai daun pendek.

- Bunga manggis berumah dua.

- Buah manggis dapat menyembuhkan beberapa penyakit.

Penjelasan:

Maaf kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kayyisahazzahra10 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 21 Feb 22