Pemerintah orde baru berhasil menyelenggarakan pemilu sebnyak 6 kali, yaitu

Berikut ini adalah pertanyaan dari hafachan2507 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pemerintah orde baru berhasil menyelenggarakan pemilu sebnyak 6 kali, yaitu pada tahun … *

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pemilu era Orde Baru diselenggarakan sebanyak 6 kali diantara lain pada tahun 1971, 1977, 1982, 1987, 1992, dan 1997.

Penjelasan:

Orde baru merupakan masa dimana Presiden Soeharto memerintah di Indonesia.

=>Selama masa Orde Baru telah berhasil melaksanakan pemilihan umum(pemilu) sebanyak 6 kali yang diselenggarakan setiap lima tahun sekali yaitu pada tahun 1971, 1977, 1982, 1987, 1992, dan 1997.

=> Pemilihan umum (pemilu) ini memilih anggota DPR (Dewan Perwakilan Rakyat) atau MPR (Majelis Permusyawaratan Rakyat)danDPRD (Dewan Perwakilan Rakyat Daerah)

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yuvita12 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 29 May 22