Perhatikan petunjuk di bawah ini! (1) Cuci panci rice cooker

Berikut ini adalah pertanyaan dari yohanasingkali2810 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perhatikan petunjuk di bawah ini! (1) Cuci panci rice cooker hingga bersih lalu masukkan air sesuai takaran yang telah dicontohkan sebelumnya. (2) Takar beras menggunakan gelas ukur. (3) Masukkan panci berisi air dan beras ke dalam tubuh rice cooker lalu tutup dengan top cover sampai clamb knock berbunyi klik. (4) Cuci beras menggunakan air. (5) Tunggu selama 15 menit hingga nasi matang dengan sempurna. (6) Sambungkan tusuk kontak ke sumber listrik, lalu tekan knob ke arah bawah sampai lampu penanda cook mode. (7) Tunggu hingga lever knob kembali ke posisi atas dan lampu berganti ke warm mode. Urutan petunjuk yang tepat di atas adalah....A.4,2,1,6,3,7,5
B.4,2,1,3,6,7,5
C.2,4,1,3,6,7,5
D.2,4,1,6,3,7,5





pls mau di kumpulkan hari ini​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

c.

Penjelasan:

Karena harus didahulukan menaruh beras nya terlebih dahulu agar lebih aman

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yaxminz dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 07 Mar 22