“Nisa, kamu yang mencuri uangku ya?” Ruri tiba-tiba datang ke

Berikut ini adalah pertanyaan dari oddie46 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

“Nisa, kamu yang mencuri uangku ya?” Ruri tiba-tiba datang ke meja Anissa ketika ia sedang menyalin catatan di mejanya.“Apa? Mencuri? Jangan seenaknya menuduh dong?” aku tidak tahu apa-apa tentang uangmu, Anisa membela diri.

“Habis siapa lagi? Kan kamu satu-satunya yang belum membayar uang karyawisata.Ayolah, mengaku saja sebelum kulaporkan ke Bu Puri.” Kata Ruri dengan kasar.

“Ruri, aku memang miskin, tapi aku tidak sejahat tuduhanmu. Silahkan lapor ke Bu Ruri, aku tidak takut. Ada Allah saksinya,” Anisa membalas dengan berani.

“Ah... dasar melarat. Awas kamu ya...” Ruri berlalu dengan kesal

Konflik dalam cerita di atas adalah...

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Habis siapa lagi? Kan kamu satu-satunya yang belum membayar uang karyawisata.Ayolah, mengaku saja sebelum kulaporkan ke Bu Puri.” Kata Ruri dengan kasar.

Penjelasan:

jadikan Jawaban tercerdas!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dwia55106 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 07 Mar 22