Berikut ini adalah pertanyaan dari CattusCactus pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
✪♡✪ #L̾e̾a̾r̾n̾W̾i̾t̾h̾B̾r̾a̾i̾n̾l̾y̾ ✪♡✪
===================================
❀♡❀ Answer By {F̾a̾y̾y̾I̾l̾m̾i̾} ❀♡❀
===================================
Soal No. 1
Diketahui
- Jumlah siswa 32
- Siswa gemar MTK 20
- Siswa gemar IPS 25
- Siswa tidak suka keduanya 2
Ditanya
- Banyak siswa gemar MTK dan IPS
Jawab
- 32 - 2 = 30
- 20 + 25 = 45
- 45 - 30 = 15
-------------------------------------------------------
Soal No. 2
Diketahui
- Fani : Galih : Hida = 7 : 5 : 12
- Jumlah uang = Rp. 480.000,00
Ditanya
- Selisih uang Galih dan Hida = ?
Jawab
- Uang Fani
× 480.000
= 7 × 20.000
= 140.000
- Uang Galih
× 480.000
= 5 × 20.000
= 100.000
- Uang Hida
× 480.000
= 12 × 20.000
= 240.000
- Selisih uang Galih dan Hida
Hida - Galih
= 240.000 - 100.000
= 140.000
-------------------------------------------------------
Soal No.3
Diketahui
- Bakteri membelah diri menjadi 2 selama 20 menit
- Awalnya ada 10 bakteri
Ditanya
- Jumlah bakteri selama 2 jam = ?
Jawab
- 2 jam = ... menit
1 jam = 60 menit
2 jam = 2 × 60 = 120 menit
- 120 menit ÷ 2
= 60 menit
- Banyak bakteri
60 × 10 = 600 bakteri
-------------------------------------------------------
Soal No.4
Diketahui
- 7 gula + 2 telur = Rp.105.000
- 5 gula + 2 telur = Rp.63.000
Ditanya
- 3 telur + 3 gula = ?
Jawab
- 7g+2t = 105000
- 5g+2t = 83000
- _____________-
- 2g = 22.000
- g = 11.000
5g + 2t = 83.000
5 × 11.000 + 2t = 83000
55.000 + 2t = 83000
2t = 28000
t = 14000
- harga 1 kg gula = Rp 11.000,00
- harga 1 kg telur = Rp 14.000,00
3 t + g
= 3 x 14.000 + 11.000
= 42.000+11000
= 53.000
-------------------------------------------------------
Soal No.5
Diketahui
- Diameter tabung = 84 cm
- Jari² = 84 ÷ 2 = 41 cm
- Tinggi tabung = 50 cm
- Berisi 200 liter air
Ditanya
- Berapa (cm³) air yang harus ditambahkan
Jawab
- Volume Tabung
V = π × r² × t
V = 3,14 × 41² × 50
V = 3,14 × 1.681 × 50
V = 263.917 cm³
- Isi tabung
200 liter = ... cm³
200 × 1000 = 200.000 cm³
- Air yang ditambahkan
263.917 - 200.000
= 63.917 cm³
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Ambiziuz dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 31 Jul 21