Jelaskan fungsi bahasa menurut M.A.K. Halliday!

Berikut ini adalah pertanyaan dari nbknssa6049 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan fungsi bahasa menurut M.A.K. Halliday!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Berikut ini adalah fungsi bahasa menurut M.A.K Halliday yaitu:

  • Bahasa sebagai tanda sosial, yaitu fungsi sosial menentukan fungsi dan perkembangan bahasa. Karena setiap fenomena sosial tidak bisa lepas dari bahasa maka proses sosial yang sistemis akan tercermin dari bahasa.
  • Bahasa sebagai tindakan, yaitu bahasa harus bisa memenuhi setiap kebutuhan praktis dalam masyarakat dan dapat dipertanggungjawabkan secara sosial.

Pembahasan

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia Bahasa adalah sistem lambang bunyi yang arbitrer, yang digunakan oleh anggota suatu masyarakat untuk bekerja sama, berinteraksi, dan mengidentifikasikan diri.

Selain itu beberapa ahli bahasa dari Indonesia juga mendefinisikan  bahasa sebagai berikut:

  • Menurut Saussure bahasa adalah objek dari semiologi, yakni ilmu yang mempelajari tanda dan makna.
  • Menurut Sudaryono bahasa adalah sarana komunikasi yang efektif dan tidak sempurna. Mengapa tidak sempurna? karena seringkali tetap terjadi kesalahan di dalam komunikasi tersebut.

Demikian, semoga membantu!

Pelajari Lebih Lanjut

1. Materi tentang pengertian ragam bahasa yomemimo.com/tugas/2869336    

2. Materi tentang Ragam Bahasa yomemimo.com/tugas/18905010

3. Manfaat tentang jenis-jenis ragam bahasa yomemimo.com/tugas/45672854      

Detail Jawaban

Kelas: SMP

Mapel: Bahasa Indonesia

Bab: Ragam Bahasa

Kode: -

#AyoBelajar #SPJ2

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Anggaprasidi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 20 Aug 21