Kata “Anak” merupakan kata? A. Kata benda B. Kata kerja C. Kata sifat Kata

Berikut ini adalah pertanyaan dari ayamjadian pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Kata “Anak” merupakan kata?A. Kata benda
B. Kata kerja
C. Kata sifat

Kata “tinggi” merupakan kata?
A. Kata benda
B. Kata kerja
C. Kata sifat

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pembahasan

1.Anak merupakan contoh dari

A.kata benda

Mengapa demikian

Hal ini di karenakan anak merupakan suatu objek dan merupakan sebuah benda atau makhluk hidup

2.Tinggi merupakan contoh kata

C.kata sifat

Mengapa demikian karena tinggi itu bukan suatu benda atau barang sehingga kata ini adalah sebuah ungkapan saja yang dilihat oleh seseorang sehingga orang tersebut mengatakannya

Sebagai contoh

Kamu kok cantik sekali

Nahh kata cantik itu hanya dapat dilihat saja namun tak atau bukan benda ataupun makhluk hidup

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh raytama0 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 06 Jan 22