Bacalah teks ulasan berikut untuk soal nomor 8!(1) Di ujung

Berikut ini adalah pertanyaan dari aanggela35 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bacalah teks ulasan berikut untuk soal nomor 8!(1) Di ujung film, saya menduga akan
menyaksikan akhir klise gaya film Rio Anakku
(Hasman, 1974) di mana tokoh perempuan
yang tunanetra mendapatkan sepasang
mata dari tokoh laki-laki yang sudah di tubir
kematian.
(2) Ternyata, akhir film ini bukan cuma
tak terduga, tetapi menggelikan. Kedua
protagonis tetap hidup dalam situasi yang
aneh dan sulit dipercaya, (3) Pada titik itulah,
saya merasa berat untuk menulis tentang film
ini karena di suatu masa saya pernah menjadi
fans (4) Pada akhirnya, secantik apa pun
pengambilan gambar film ini, sekeren apa pun
para pemain, atau semulia apa pun keinginan
sineas, jika plot cerita begitu melodramatik
dan kurang meyakinkan, buyarlah segala
cita-cita.
8. Pernyataan yang berisi kelemahan film
dalam teks tersebut ditunjukkan nomor ....
a. (1) dan (2)
b. (2) dan (3)
C. (2) dan (4)
d. (3) dan (4)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

c.(2) dan (4)

Penjelasan:

karena kelemahan pda film disitu ad cerita yg kurng bagus untuk ditiru

MAAF KALAU SALAH

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AnjelzZ dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 29 Jul 21