bahasa indonesia kita harus mengamalkan pancasila dalam kehidupan sehari-hari sebutkan

Berikut ini adalah pertanyaan dari maharanim623 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

bahasa indonesia kita harus mengamalkan pancasila dalam kehidupan sehari-hari sebutkan 3 contoh pengamalan sila kelima pancasila di masyarakat​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Saling gotong royong bantu membantu antar anggota keluarga adalah salah satu bentuk pengamalan Pancasila sila ke-5. Ini bermakna bahwa perbuatan luhur yang patut dikembangkan dalam sikap hidup sehari-hari, sebaiknya dimulai dari dalam keluarga.

Anak membantu orang tua dalam pekerjaan rumah sehari-hari adalah sesuatu yang baik. Demikian pula sebaliknya, orang tua yang membantu anak untuk belajar mempersiapkan masa depan anak agar kuat dan berakhlak mulia.

Dalam sila ke 5 juga diingatkan untuk saling menghargai hak milik orang lain, sehingga tidak baik merampas benda atau barang yang bukan menjadi milik kita.

Penjelasan:

maaf kalo salah :V

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Sheanshane dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Jul 21