Jelaskan dengan kata-katamu perbedaan antara mengumpulkan data dengan pencatatan langsung

Berikut ini adalah pertanyaan dari AlfaChan9036 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan dengan kata-katamu perbedaan antara mengumpulkan data dengan pencatatan langsung dan wawancara​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

pencatatan langsung dilakukan dengan mengamati suatu objek yang ingin dikumpulkan datanya sedangkan wanwancara dilakukan antara dua orang yaitu pewawancara dan narasumber yang dimana cara mengumpulkan datanya dengan bertanya kepada narasumber yang berkaitan dengan objek yang sedang kamu kumpulkan datanya

Penjelasan:

maaf kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh glsnata56 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 09 Aug 21