Berikut ini adalah pertanyaan dari winarasta71 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
1.makna buaya darat pada KBBI yaitu
2.jelaskan makna buaya darat
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
1.Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), arti buaya darat adalah penjahat (pencuri, pencopet dan sebagainya). Arti lainnya dari buaya darat adalah penggemar perempuan.
2.Istilah 'buaya darat' kerap digunakan untuk mendeskripsikan seorang laki-laki yang mempunyai sifat tidak setia terhadap pasangannya dan suka memiliki pasangan lebih dari satu. Buaya dapat bertahan hidup di dua alam: air dan darat.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh liaaa0708 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 07 Dec 21