Apa saja lagu daerahmu? tuliskan dan makna lagu tersebut!

Berikut ini adalah pertanyaan dari RAYQUAZAdelta1386 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa saja lagu daerahmu? tuliskan dan makna lagu tersebut!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

jawab:

Butet, Dago inang sarge, sinanggar tulo, Mariam tomong dll

penjelasan:

Butet

lagu ini menceritakan tentang seorang ayah yang rindu berpesan kepada anak perempuannya ketika sang ayah sedang mengikuti perang gerilya.

Dago inang sarge

menceritakan tentang sepasang kekasih yang dengan tulus iklas menerima keadaan mereka, seperti sang ibu tidak merestui hubungan mereka, sehingga lagu ini dapat menggambarkan perasaan sepasang kekasih yang tidak direstui orang tuanya.

sinanggar tulo

makna lagu sinanggar tulo menggambarkan kelih kesah seorang perjaka yang harus menuruti perintah ibunya, sang wanita yang malhirkannya menginginkan putranya mendapatkan kekasih dari keturunan marga Tobing dan juga merupakan pariban. Artinya marga dari sang ibu harus sama dengan marga sang calon kekasih dari sang pejarka.

Mariam tomong

menceritakan kasih saya seorang ibu yang sedang merindukan anaknya, dengan selendang yang diayun-ayunkan agar anaknya tersebut akan bermimpi indah, dan harapan-harapan sang ibu akan anaknya kelak.

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ardeliayosephine dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 23 Jul 21