Apa bentuk hubungan manusia dan lingungan alam

Berikut ini adalah pertanyaan dari jesitefa13 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Apa bentuk hubungan manusia dan lingungan alam

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Bentuk hubungan manusia dengan lingkungan alam digambarkan dengan keadaan saling ketergantungan. Manusia membutuhkan alam dan tinggal di alam sebagai sumber daya untuk menunjang kehidupan, sedangkan alam membutuhkan manusia untuk membantu proses perawatan dan peremajaan sebagai ruang hijau fungsi bersama.

Hubungan ini dapat dikategorikan menjadi 2 bagian khas, yaitu (1) manusia menyesuaikan diri dengan alam dan (2) pemanfaatan alam oleh manusia.

Manusia dalam menjaga dan memanfaatkan perlu mempertimbangkan nilai keterbatasan dan keberlangsungan menggunakan perkembangan ilmu dan teknologi, baik terhadap unsur biotik dan abiotik yang ada di sekitar kita.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh devihanill dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 18 Apr 22