Selain itu, pentas seni ini dapat menjadi hiburan dalam rangka

Berikut ini adalah pertanyaan dari azizahazizah9714 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Selain itu, pentas seni ini dapat menjadi hiburan dalam rangka perpisahan siswa-siswi kelas XII SMAN 4 Bantul. Maka dari itu, OSIS merasa perlu untuk mengadakan acara ini dengan tema Kenanglah Hari Ini Nanti.1. pada bagian apakah kutipan tersebut dapat ditemukan dalam proposal?
2. bagaimana judul proposal yang tepat sesuai dengan kutipan proposal tersebut?
3. buatlah sebuah tujuan kegiatan sesuai dengan kutipan proposal tersebut? ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

  1. Kutipan tersebut dapat ditemukan padabagian latar belakang dalam sebuah proposalkarena memuat alasan atau latar belakang dibuatnya suatu acara.
  2. Judul proposal yang tepat sesuai dengan kutipan proposal tersebut adalah Perpisahan: Kenanglah Hari ini Nanti.
  3. Tujuan kegiatan yang sesuai dengan kutipan proposal tersebut adalah  acara perpisahan sebagai kenangan terakhir masa-masa SMA.

Pembahasan

Proposal adalah suatu rencana yang tertulis dalam bentuk rancangan kegiatan yang sistematis dan rinci sebagai pedoman dalam pelaksanaan kegiatan yang direncanakan tersebut.

Jenis-jenis proposal:

  • Proposal kegiatan
  • Proposal bisnis
  • Proposal penelitian
  • Proposal proyek

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang proposal pada yomemimo.com/tugas/28064651

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh priskathaliaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 17 Apr 22