Berikut ini adalah pertanyaan dari Dyns3695 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Pertanyaan di atas merupakan pertanyaan ambigu karena tidak memuat kutipan teks yang dimaksud sehingga tidak dapat dijawab. Maka dibawah ini saya akan menjelaskan sedikit mengenai penokohan.
Penjelasan:
Penokohan adalah gambaran tokoh dalam suatu cerpen oleh penulis.
Penggambaran tokoh atau watak dapat dilakukan dengan cara:
- Melalui perbuatannya (tingkah laku)
- Melalui ucapannya (dialog)
- Melalui fisiknya (dialog tokoh lain)
- Melalui keterangan dari penulis
Materi tentang penokohan dapat disimak pada link berikut ini yomemimo.com/tugas/9502411
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh priskathaliaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 22 Feb 22