Jelaskan gaya retoris dalam membuat iklan

Berikut ini adalah pertanyaan dari rulisaasep pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan gaya retoris dalam membuat iklan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

untuk membuat konsumen tertarik dengan iklan yang ditawarkan, produsen menggunakan gaya retoris tertentu. Bentuk retoris adalah penggunaan kata kata dalam berbicara dan menulis untuk meyakinkan atau mempengaruhi penyimak atau keberhasilan suatu iklan. Menarik tidaknya suatu iklan tergantung bagaimana pembuat iklan meramu iklannya dengan gaya retoris

pembaca. Gaya retoris sangat menentukan

yang semenarik mungkin

Penjelasan:

Semoga bermanfaat

Jadikan jawaban terbaik ya kawan

Follow juga ya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh FathirPHalimNst dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 06 Jan 22