3. Perubahan cuaca yang tidak menentu membuat petani menjadi kesulitan

Berikut ini adalah pertanyaan dari restiaurellius pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

3. Perubahan cuaca yang tidak menentu membuat petani menjadi kesulitan menjemur padi. Apa makna kata "petani"? (Bahasa Indonesia - KD 3.3) Jawab:tolong jawab ya kk​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

menjadi kesulitan dalam mengeringkan hasil panen padi Padi yang sudahdipanen sulit dijemur di tempat terbuka karena cuaca.

Penjelasan:

Perubahan cuaca yang tidak menentu selama satu minggu terakhir membuat petani di

desa Rejosari menjadi kesulitan dalam mengeringkan hasil panen padi Padi yang sudah

dipanen sulit dijemur di tempat terbuka karena cuaca yang awalnya cerah bisa berubah

seketika menjadi hujan Pagi hari bisa terlihat cerah, namun siang harinya bisa hujan

deras Para petani lalu menjadikan ruang-ruang kosong di rumahnya untuk menggelar

padinya Sebagian petani memberikan lampu pemanas di atas gelaran padi agar padi

yang sudah panen cepat mengering Padi yang basah bisa tumbuh berkecambah jika

tetap dibiarkan. Hal ini bisa merugikan petani

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dd1573439 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 17 Apr 22