apa perbedaan alur maju dan alur mundur?

Berikut ini adalah pertanyaan dari nazwafikri15 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa perbedaan alur maju dan alur mundur?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kelas : XI

pelajaran : Bahasa Indonesia kata kunci: alur progresif, alur regresif, alur maju,

kategori : Teks cerpen

  • alur mundur

pembahasan

Perbedaan alur maju dan alur mundur adalah pada urutan peristiwanya.

  • Alur progresif disebut juga dengan alur maju atau alur lurus, yaitu alur yang mengisahkan rangkaian peristiwa secara kronologis.

  • Sedangkan alur regresif (flashback) disebut juga dengan alur mundur atau alur sorot balik, adalah alur yang urutan peristiwa ceritanya tidak kronologis atau tidak berurutan.

semoga bermanfaat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hani200919 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 09 Mar 22