Berikut ini adalah pertanyaan dari ptriaura1105 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Buruknya pelayanan kepada warga, adalah masalah lama yang terus terjadi berulang-ulang dan karenanya, banyak kepala daerah menganggap hal tersebut bukan lagi sebagai masalah.
Konjungsi kausalitas yang terdapat pada penggalan kalimat di atas adalah: "dan karenanya".
Penjelasan:
Konjungsi adalah kata hubung. Sedangkan konjungsi kausalitasadalah kata hubung yang digunakan untuk membuat suatu kalimatsebab-akibat dari suatu kejadian.
Konjungsi kausalitas ditandai dengan kata-kata:
- Oleh karena itu.
- Oleh sebab itu.
- Maka.
- Sehingga.
- Dan karenanya.
- Dan karena itulah.
- Dll.
Pelajari Lebih Lanjut
Materi tentang konjungsi kausalitas bisa disimak pada
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh resitaana95 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 21 Feb 22