Berikut ini adalah pertanyaan dari raginang63 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Lama juga dia berdiri di kaki lima itu,tegak lurus pada langit yang kelewat bening.Jalan Raya sangat lengang.manusia dan bumi jauh sekali. hanya seekor binatang yang kurus dan kotor Di Ujung Jalan Tampak jenis tong sampah.unsur intrinsiknya apa dan alasannya
Tolong bantu jawab kak...
Tolong bantu jawab kak...
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
latar suasana : sepi
bukti: jalan raya sangat lenggang atau bisa pakai manusia dan bumi jauh sekali
latar tempat: trotoar
bukti: ..., di kaki lima itu, ....
sudut pandang: orang ketiga
bukti: penggunaan kata ganti orang "dia"
Penjelasan:
semoga membantu, maaf jika ada kesalahan, ya.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RahmaNonik2005 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 26 Feb 22