cari lah kalimat simpleks dan kalimat kompleks dalam teks tari

Berikut ini adalah pertanyaan dari luckyyR pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Cari lah kalimat simpleks dan kalimat kompleks dalam teks tari gantar​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pendahuluan

Halo Sobat Brainly, ketemu lagi sama kak Fajar. Kali ini kk akan bantu menjawab pertanyaan ini. Oh kya, sebelumnya kalian tahu enggak apa itu kalimat kompleks dan kalimat simpleks?

Kalimat kompleks adalah sebuah kalimat yang memiliki dua kata kerja (verba) utama dan biasanya kedua kalimat dalam kalimat kompleks dihubungkan dengan konjungsi seperti dan, juga, dsb.

Contohnya:

  1. Fajar membaca novel dan Ani menulis sajak.
  2. Ibu mencuci bawang dan Chika memotong sayuran.

Kalimat simpleks adalah kebalikan dari kalimat kompleks, yaitu sebuah kalimat yang di dalamnya hanya terdiri dari satu kata kerja (verba) saja atau satu pola kalimat saja. Pola kalimat simpleks tersebut yaitu S-P-O-K (Subjek, Predikat, Objek, dan Keterangan).

Contohnya:

  1. Fajar sedang membaca buku komik.
  2. Tina mencuci piring di kamar mandi.
  3. Andi berangkat ke sekolah di waktu pagi hari.

Pembahasan

Pada kesempatan kali ini, soal meminta kepada kita untuk mencari kalimat simpleks dan kompleks pada teks Tari Gantar. Berikut ini kakak bantu untuk menjawabnya!

Kalimat Simpleks

  • Tari Gantar dibagi menjadi tiga jenis yaitu Gantar rakyat, Gantar busai, serta Gantar senak dan kusak.
  • Tarian ini sering di fungsikan untuk penyambutan para tamu atau wisatawan dalam acara adat Kalimantan timur.

Kalimat Kompleks

  • Tari Gantar adalah tarian pergaulan para muda-mudi yang berasal dari suku Dayak Benuaq dan Dayak Tanjung di Kalimantan timur.
  • Tarian ini menggambarkan ekspresi kegembiraan para penari dan juga keramahan masyarakat Dayak dalam penyambutan tamu.

────────────────────────

Pelajari Lebih Lanjut

→ Pengertian Teks Deskripsi.

→ Kaidah kebahasaan teks deskripsi.

→ Struktur teks deskripsi.

Detail Jawaban:

  • Mapel: Bahasa Indonesia
  • Kelas: 7
  • Bab: Bab 1 - Mendeskripsikan Sesuatu
  • Kode kategorisasi: 7.1.1

Kata kunci: kalimat kompleks, kalimat simpleks, teks Tari Gantar

#LearnWithKim

Pendahuluan Halo Sobat Brainly, ketemu lagi sama kak Fajar. Kali ini kk akan bantu menjawab pertanyaan ini. Oh kya, sebelumnya kalian tahu enggak apa itu kalimat kompleks dan kalimat simpleks? Kalimat kompleks adalah sebuah kalimat yang memiliki dua kata kerja (verba) utama dan biasanya kedua kalimat dalam kalimat kompleks dihubungkan dengan konjungsi seperti dan, juga, dsb. Contohnya: Fajar membaca novel dan Ani menulis sajak. Ibu mencuci bawang dan Chika memotong sayuran. Kalimat simpleks adalah kebalikan dari kalimat kompleks, yaitu sebuah kalimat yang di dalamnya hanya terdiri dari satu kata kerja (verba) saja atau satu pola kalimat saja. Pola kalimat simpleks tersebut yaitu S-P-O-K (Subjek, Predikat, Objek, dan Keterangan). Contohnya: Fajar sedang membaca buku komik.Tina mencuci piring di kamar mandi. Andi berangkat ke sekolah di waktu pagi hari. Pembahasan Pada kesempatan kali ini, soal meminta kepada kita untuk mencari kalimat simpleks dan kompleks pada teks Tari Gantar. Berikut ini kakak bantu untuk menjawabnya! ➪ Kalimat Simpleks Tari Gantar dibagi menjadi tiga jenis yaitu Gantar rakyat, Gantar busai, serta Gantar senak dan kusak. Tarian ini sering di fungsikan untuk penyambutan para tamu atau wisatawan dalam acara adat Kalimantan timur.➪ Kalimat Kompleks Tari Gantar adalah tarian pergaulan para muda-mudi yang berasal dari suku Dayak Benuaq dan Dayak Tanjung di Kalimantan timur. Tarian ini menggambarkan ekspresi kegembiraan para penari dan juga keramahan masyarakat Dayak dalam penyambutan tamu. ────────────────────────Pelajari Lebih Lanjut → Pengertian Teks Deskripsi. https://brainly.co.id/tugas/7783680https://brainly.co.id/tugas/8260226→ Kaidah kebahasaan teks deskripsi. https://brainly.co.id/tugas/30906732https://brainly.co.id/tugas/26037873→ Struktur teks deskripsi. https://brainly.co.id/tugas/421463https://brainly.co.id/tugas/11562725Detail Jawaban: Mapel: Bahasa Indonesia Kelas: 7 Bab: Bab 1 - Mendeskripsikan Sesuatu Kode kategorisasi: 7.1.1 Kata kunci: kalimat kompleks, kalimat simpleks, teks Tari Gantar #LearnWithKim

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh FajarKim dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 05 Mar 22