Menurut pendapat anda, hal apa yang menunjukkan keberhasilan dari adanya

Berikut ini adalah pertanyaan dari Anggit9650 pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Menurut pendapat anda, hal apa yang menunjukkan keberhasilan dari adanya koperasi?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Beberapa faktor yang berpengaruh terhadap keberhasilan usaha koperasi, yaitu:

1. Pendidikan Perkoperasian Anggota

Pendidikan dan latihan pada dasarnya sangat dibutuhkan oleh semua bentuk organisasi, besar maupun kecil, termasuk pula perkumpulan koperasi. Pendidikan dalam koperasi bertujuan untuk memberikan pengertian dan kesadaran koperasi di kalangan anggota pada umumnya (pengurus, badan pengawas, dll) serta untuk meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan personil-personil yang menangani bidang usaha

2. Permodalan Koperasi

Terdiri dari modal sendiri dan modal pinjaman. Sifat dari jenis dana ini adalah tertanam untuk jangka waktu yang tidak terbatas sebab sepanjang koperasi berdiri

3. Pengalaman Pengurus

Pengalaman kerja dikatakan sebagai proses pembentukan pengetahuan dan ketrampilan tentang merode suatu pekerjaan karena keterlibatan karyawan tersebut dalam pelaksanaan tugas pekerjaan.

Faktor internal diantaranya adalah rendahnya kemampuan sumber daya manusia yang dimiliki oleh koperasi, terutama pengalaman yang dimiliki oleh pengelola koperasi (pengurus dan manajer) masih sangat terbatas, selain faktor pendidikan perkoperasian anggota dan permodalan.

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh benopatras dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 09 May 22