buatlah teks diskusi tentang virus omicron di Indonesia​

Berikut ini adalah pertanyaan dari agathachristieliana pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Buatlah teks diskusi tentang virus omicron di Indonesia​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Isu:

Virus omicron merupakan satu diantara jenis penyakit berbahaya. Virus corona varian omicron telah menyebar dengan cepat diseluruh dunia ., memaksa pemerintah untuk merevisi strategi nasional masing-masing dalam menghadapi pandemi. Virus ini mudah menular dari satu orang ke orang lain.

Argumen mendukung:

Contoh bahaya yang disebabkan oleh virus omicron ini sudah terbukti yaitu:

1) lelah selama satu atau dua hari

2) Sakit kepala

3) Nyeri badan

4) Nyeri tenggorokan

Argumen menentang:

Tetapi virus ini tidak akan menyerang jika kita menjaga pola hidup kita, seperti menjaga kesehatan badan, lingkungan tempat tinggal, dan makanan. Serta mematuhi seruan pemerintah

Kesimpulan:

Jika sudah diketahui bahaya dan gejala yang ditimbulkan, sebaiknya kita menghindari penularannya dan bersama untuk mencegahnya dengan melaksanakan pola hidup bersih serta mematuhi aturan pemerintah demi kebaikan bersama.

Terimakasih

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nadiraanindia534 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 04 May 22