Rela menerima apa adanya, bersabar jika mengalami kegagalan, bersyukur jika

Berikut ini adalah pertanyaan dari maryanarima7166 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Rela menerima apa adanya, bersabar jika mengalami kegagalan, bersyukur jika mendapat nikmat, dan hidupnya akan tenang serta terhindar dari rasa gelisah adalah keuntungan memiliki sifat …. A. Pesimis b. Teguh pendirian c. Optimis d. Qana'ah.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Qana'ah

Penjelasan:

Fungsi iman kepada qada dan qadar:

Dapat Mendekatkan diri kepada Allah SWT (Q.S. Al Hadid ayat 22)

Dapat membangkitkan semangat dalam bekerja dan berusaha, serta memberikan dorongan untuk  memperoleh kehidupan yang layak di dunia ini.

Tidak membuat sombong atau takabur, karena ia yakin kemampuan manusia sangat terbatas, sedang kekuasaan Allah Maha Tinggi.

Memberikan pelajaran kepada manusia bahwa segala sesuatu yang ada di alam semesta ini berjalan sesuai dengan ketentuan dan kehendak Allah SWT.

Mempunyai keberanian dan ketabahan dalam setiap usaha serta tidak takut menghadapi resiko, karena ia yakin bahwa semua itu tidak terlepas dari takdir Allah SWT.

Selalu merasa rela menerima setiap yang terjadi pada dirinya, karena ia mengerti bahwa semua berasal dari Allah SWT. Dan akan dikembalikan kepadaNya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rickymartin33p6l88y dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 21 Jun 22