Berikut ini adalah pertanyaan dari AndelaWidia pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Formulir
Formulir adalah lembaran isian mengenai informasi pendaftaran yang memiliki fungsi salah satunya sebagai bukti bahwa seseorang tertentu sudah mengikuti suatu acara/kegiatan.
Contoh formulir:
Formulir pendaftaran saat ikut kursus.
Formulir pendaftaran di sekolah atau pun kampus.
Formulir kartu anggota.
Formulir daftar riwayat hidup.
Formulir wesel pos.
Formulir kartu pos.
Formulir bank.
*saya kasi contoh satu saja
*bisa di lihat di lampiran ya, itu formulir bank
*format formulir dari setiap bank berbeda beda
hal yang perlu di perhatikan dalam mengisi formulir transfer via bank?? ya gitu lah
a) Pengirim perlu mencantumkan identitas pengirim
b) Pengirim perlu mencantumkan identitas nomor rekening
c) Identitas lengkap dan nomor rekening penerima transfer
d) Jumlah uang yang ditransfer
e) Metode transfer/pembayaran
f) Persetujuan atas ketentuan bank
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ikdrama2020 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 15 Aug 22