Berikut ini adalah pertanyaan dari leenakkim pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Sayur diisi kedalam kantung
Jangan diikuti tabiat ayam
Bertelur sebiji riuh sekampung
2. Baik bergelas baik tidak
Buli-buli bertali benang
Baik berbalas baik tidak
Asal budi sama dikenang
3. Ikan nila dimakan berang-berang
Katak hijau melompat ke kiri
Jika berada di rantau orang
Baik-baik membawa diri
4. Akar keladi melilit selasih
Selasih tumbuh di hujung taman
Kalungan budi junjungan kasih
Mesra kenangan sepanjang zaman
5. Pergi melaut membawa jala
Jala ditebar sambil mengingat
Meski hidup banyak kendala
Haruslah kita slalu semangat
6. Enak rasanya bubur yang hangat
Enak dimakan bersama kerupuk
Hidup memang harus semangat
Janganlah kita mudah terpuruk
7. Kota sempit di Kalimantan
Kota Makassar di Sulawesi
Teruslah berusaha jadi teladan
Raihlah cita raih prestasi
8. Penghasil bati di Yogyakarta
Kaulah Brebes penghasil beras
Berusaha terus mengejar cita
Sambil berdoa dan berkerja keras
mohon di jawab secepatnya ya
terimakasih. soal ini menurut buku bhs.indo kls 7 hal 174
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.Jangan suka memamerkan dan membesar besarkn sesuatu karena itu membuat tebiat buruk.
2.Perbuatan baik,baikd di balas maupun tidak akan di kenang oleh org lain.
3.Apabila kita berada di tempat yang jauh atau mungkin di negara lain kita harus menjaga diri kita dengan baik.
4.
Penjelasan:
yg sya tau hangaa ini
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh selladoank4444 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 23 Apr 22