Carilah suatu teks bacaan eksplanasi kemudian simpulkan isi teks tersebut

Berikut ini adalah pertanyaan dari yntks12 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Carilah suatu teks bacaan eksplanasi kemudian simpulkan isi teks tersebut !​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Teks eksplanasi merupakan sebuah teks atau paragraf yang berisi tentang proses ‘mengapa’ dan ‘bagaimana’ terjadinya sebuah peristiwa. Peristiwa tersebut bisa merupakan penomena alam, sosial, ilmu pengetahuan, budaya, dan lainnya yang dapat terjadi. Karena, suatu kejadian baik itu kejadian alam maupun kejadian sosial yang terjadi di sekitar kita, selalu memiliki hubungan sebab akibat dan proses.

Tujuan dari teks eksplanasi ini yakni untuk menjelaskan suatu peristiwa atau kejadian dengan hubungan sebab akibat serta prosesnya. Di sini penulis harus menjelaskan kejadian dengan sejelas mungkin agar pembaca bisa mendapatkan informasi penting dari apa yang dijelaskan.

Ciri-ciri Teks Eksplanasi

Adapun ciri-ciri dari teks eksplanasi yang bisa mempermudah kita untuk mengenali jenis dari sebuah teks. Berikut ciri-ciri dari teks eksplanasi:

1. Contoh teks eksplanasi berisi tentang Informasi yang dimuat berdasarkan fakta (faktual).

2. Contoh teks eksplanasi berisi pembahasan suatu fenomena yang bersifat keilmuan atau berhubungan dengan ilmu pengetahuan.

3. Contoh teks eksplanasi bersifat informatif dan tidak berusaha memengaruhi pembaca untuk percaya terhadap hal yang dibahas.

4. Contoh teks eksplanasi menggunakan kata penanda urutan.

5. Contoh teks eksplanasi berfokus pada hal umum (generik), bukan partisipan manusia. Contoh: tsunami, banjir, gempa bumi, kemarau, gunung meletus dan lainnya.

Struktur Teks Eksplanasi

Teks eksplanasi terdiri dari 3 unsur sebagai struktur dalam penyusunannya. Berikut struktur-struktur dari teks eksplanasi:

1. Pernyataan Umum, pada bagian ini sebuah teks eksplanasi menjelaskan tentang gambaran umum fenomena/peristiwa alam yang akan dibahas. Berisi tentang proses bagaimana fenomena/peristiwa alam tersebut bisa terjadi.

2. Urutan Sebab Akibat, pada bagian ini dijelaskan tentang penyebab dan akibat yang ditimbulkan dari fenomena tersebut. Bagian ini disebut juga dengan deretan penjelas.

3. Interpretasi, pada bagian ini dapat dikatakan sebagai penarikan kesimpulan. Penulis bisa memberikan tanggapan atau pernyataan terkait fenomena yang diangkat dalam teks tersebut.

1. Contoh teks eksplanasi menggunakan kalimat pasif

2. Contoh teks eksplanasi menggunakan konjungsi kasual dan waktu

3. Dalam contoh teks eksplanasi terdapat istilah ilmiah

4. Contoh teks eksplanasi menggunakan kata kerja material dan rasional

5. Contoh teks eksplanasi bersifat informatif

maaf kl salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh callistafidelia67 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 15 May 22