Berapa suku kata dalam syair Belajar haruslah semangat Rajin tekun

Berikut ini adalah pertanyaan dari KpopPlastik pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Berapa suku kata dalam syair Belajar haruslah semangat Rajin tekun serta giat Agar ilmu mudah didapat Masa depan semakin dekat

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban

Jumlah suku kata berdasarkan baris, yaitu:

  1. 9 suku kata.
  2. 8 suku kata.
  3. 8 suku kata.
  4. 9 suku kata.

Pembahasan

Syair merupakan karya sastra yang berasal dari budaya Persia. Syair berasal dari bahasa Arab, artinya adalah perasaan yang menyadari. Pelopor syair khas Melayu yang sangat berperan adalah Hamzah Fanshuri.

Diantara karya-karya Hamzah Fanshuri adalah:

  1. Syair Perahu,
  2. Syair Burung Pingai,
  3. Syair Dagang,
  4. Syair Sidang Fakir.

Contoh Syair Hamzah Fanshuri, yaitu:

Inilah gerangan suatu madah

Mengarangkan syair terlalu indah

Membetuli jalan tempat berpindah

Di sanalah iktikat diperbetuli sudah

Jumlah suku kata syair di atas adalah:

  1. 11 suku kata.
  2. 11 suku kata.
  3. 11 suku kata.
  4. 14 suku kata.

Pelajari lebih lanjut

Tekan link untuk mempelajari materi lebih lanjut :

Detail jawaban

Mapel: Bahasa Indonesia

Kelas: 8 SMP

Bab: 1 - Sastra

Kode soal: 1

Kode kategorisasi: 8.1.1

Kata kunci: Jumlah suku kata pada syair.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Colourfulway dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 04 Jul 22