Berikut ini adalah pertanyaan dari BenediktusG8270 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan:
Penulisan judul buku yang benar sesuai Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia (PUEBI), sebagai berikut:
1. Setiap kata pada judul diawali dengan huruf kapital atau huruf besar. Akan tetapi ada pengecualian, silakan lihat poin berikutnya.
2. Gunakan huruf kecil semua pada kata yang sifatnya partikel, yaitu kata penghubung (konjungsi), kata depan (preposisi), dan kata seruan perasaan (interjeksi). Contohnya pada kata berikut: dari, ke, di, pun, pada, kepada, jika, maka, agar, supaya, hingga, sebagai, terhadap, karena, yang, dll.
3. Gunakan huruf kapital di awal setiap kata ulang yang katanya sama. Contohnya: Undang-Undang, Orang-Orang, Teman-Teman, dll.
4. Gunakan huruf kapital hanya di awal kata pertama pada kata ulang yang berubah bunyi dan juga kata ulang berimbuhan. Contoh kata ulang berubah bunyi: Sayur-mayur, Lauk-pauk, dll. Contoh kata ulang berimbuhan: Terbirit-birit, Kejar-mengejar, Tergopoh-gopoh, Kejar-mengejar, Berlari-lari, dll.
Contohnya: "Udara Bersih dan Sehat Dambaan Masyarakat Indonesia"
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kimchisaha dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 08 Jun 22