Berikut ini adalah pertanyaan dari fikasusanti71 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Orientasi.
Pembeli: "Selamat siang Mbak."
Penjual: "Siang Mas, ada yang bisa kami bantu?"
Pembeli: "Saya mau lihat laptop ROG Mbak."
Penjual: "Mau yang series berapa Mas? Terdapat banyak pilihan, mulai dari harga Rp 12 juta sampai Rp 50 juta."
Permintaan.
Pembeli: "Lihat dulu yang Rp 12 jutaan aja."
Penjual: "Silakan ini Mas dilihat."
Penawaran.
Pembeli: "Bisa kurang nggak Mbak harganya?"
Penjual: "Paling kami bisa kurangi sekitar Rp 500 ribu Mas, jadi harganya Rp 11,5 juta."
Pembeli: "Bisa dikurangi lagi nggak Mbak ya?"
Penjual: "Mohon maaf Mas, belum bisa."
Persetujuan.
Pembeli: "Baik Mbak kalau begitu, saya jadi beli ini uangnya."
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh FatihAGN dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 07 May 22