Berikut ini adalah pertanyaan dari teag1460 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Fenomena astronomi yang menarik untuk diamati kembali terjadi di langit Indonesia pada tanggal 30 November 2020, yaitu gerhana bulan penumbra. gerhana bulan tersebut merupakan fenomena gerhana bulan keempat atau terakhir yang terjadi di tahun 2020 dan bisa diamati di wilayah Indonesia. sebelumnya, gerhana bulan penumbra pada tahun 2020 pernah terjadi pada tanggal 11 Januari, 6 Juni dan 5 Juli.4. inti informasi tersebut adalah ....
a. gerhana bulan dapat diamati di seluruh wilayah Indonesia
b. terjadi gerhana bulan penumbra pada tanggal 30 November 2020
c. gerhana bulan penumbra terjadi 4 kali dalam setahun
d. tanggal 5 Juli 2020 merupakan gerhana bulan penumbra terakhir di tahun 2020
a. gerhana bulan dapat diamati di seluruh wilayah Indonesia
b. terjadi gerhana bulan penumbra pada tanggal 30 November 2020
c. gerhana bulan penumbra terjadi 4 kali dalam setahun
d. tanggal 5 Juli 2020 merupakan gerhana bulan penumbra terakhir di tahun 2020
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
A. gerhana bulan dapat diamati di seluruh wilayah Indonesia
Penjelasan:
gerhana bulan tersebut merupakan fenomena gerhana bulan keempat atau terakhir yang terjadi di tahun 2020 dan bisa diamati di wilayah Indonesia.
# semoga membantu ya
follow me ⤵️
Answerby;User51130
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh User51130 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 28 Jun 22