Berikut ini adalah pertanyaan dari givemeanswerplss pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Bacalah cuplikan wawancara berikut!• Anwar : Saya ingin mewawancarai Bapak terkait pertanian
di Desa Sukasari.
• Pak. Petani : Iya, Dik Anwar, silahkan.
• Anwar : [. . .]
• Petani : Sudah dari 2 bulan yang lalu.
Kalimat tanya yang tepat untuk melengkapi percakapan adalah . .
a) bagaimana cara bapak untuk menanggulangi hama?
b) berapa berat total seluruh hasil tanaman ini dalam sekali
panen?
c) tanaman apa saja yang bapak tanam di sini?
d) sejak kapan desa sukasari mengalami kekeringan?
di Desa Sukasari.
• Pak. Petani : Iya, Dik Anwar, silahkan.
• Anwar : [. . .]
• Petani : Sudah dari 2 bulan yang lalu.
Kalimat tanya yang tepat untuk melengkapi percakapan adalah . .
a) bagaimana cara bapak untuk menanggulangi hama?
b) berapa berat total seluruh hasil tanaman ini dalam sekali
panen?
c) tanaman apa saja yang bapak tanam di sini?
d) sejak kapan desa sukasari mengalami kekeringan?
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
d) sejak kapan desa sukasari mengalami kekeringan
Penjelasan:
jika pak petani bilang 2 bulan yang di tanya adalah waktu
semoga membantu :)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh BANGHacker7 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 23 Aug 22