Buatlah surat pribadi berupa ucapan turut prihatin kepada sahabat yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari bungakasturi pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Buatlah surat pribadi berupa ucapan turut prihatin kepada sahabat yang sedang mengalami bencana banjir !​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jakarta, 9 Januari 2021

Salam hangat.

Hi sahabatku, apa kabar? Semoga kamu sehat-sehat saja ya. kemarin, kudengar berita di TV, bahwa di daerah mu sedang mengalami banjir ya, dan semua rumah maupun sekolah terendam. Aku ikut kasihan mendengar nya, oiya saran dari aku, kamu harus semangat ya apapun kondisinya. Kamu jangan menyerah walaupun tinggal di pengungsian, kamu yang sabar ya. Berdoalah kepada yang maha kuasa, agar air nya surut. Aku berjanji, secepatnya aku akan menjenguk keadaan mu dan juga para warga yang lainnya, aku akan datang bersama keluarga ku, jaga diri baik-baik ya, dan salam untuk keluarga mu disana, jangan sedih musibah ini pasti akan berlalu:).

Salam dariku:

Salsa

------------------------------------

Semoga Membantu ya,.

Maaf kalo salah..

-----------------------------------

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yasminsalsabila26 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 11 Jul 22