Bagaimana bentuk upaya antar anggota masyarakat dalam menjaga kelestarian lingkungan​

Berikut ini adalah pertanyaan dari ALDYRANOUVAL pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Bagaimana bentuk upaya antar anggota masyarakat dalam menjaga kelestarian lingkungan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Upaya antar anggota masyarakat dlm mnjga kelestarian lingkungan, dpt di laksanakan spt :

  1. Tidak membuang sampah sembarangan
  2. Tidak membakar sampah
  3. Menggunakan produk daur ulang
  4. Kurangi penggunaan kantong plastik
  5. Ubah limbah dapur menjadi kompos

Semoga bermanfaat ya dek, tetap semangat belajar nyaa ❤

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nabitaassyifa98 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 14 Aug 22