Jelaskan salah satu pihak yg terlibat dalam proses pengesahan kebijakan

Berikut ini adalah pertanyaan dari naelinnikmah8145 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan salah satu pihak yg terlibat dalam proses pengesahan kebijakan publik

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Presiden

Penjelasan:

Presiden merupakan salah satu pihak yg terlibat dalam proses pengesahan kebijakan publik. dikarenakan presiden memegang tanggung jawab seluruh rakyatnya, jadi jika ada proses pengesahan kebijakan publik maka presiden lah yang terlibat dalam hal tersebut. Dapat disimpulkan bahwa wewenang presiden berada di negara yang di pimpinnya. Presiden akan menyetujui pe gesahan kebijalan publik apabila itu bermanfaat dan berdampak positif.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh pramanagus28 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 07 Apr 22