1. Tulislah tiga perilaku yang sesuai dengan nilai-nilai sila kedua

Berikut ini adalah pertanyaan dari keyrama0 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Tulislah tiga perilaku yang sesuai dengan nilai-nilai sila kedua Pancasila yang dapat kamu lakukan di sekolah2. Sebutkan tiga nilai dalam sila ketiga Pancasila yang terkait dengan kepemimpinan
3. Sebutkan tiga ciri-ciri seorang pemimpin yang baik
4. Fendy adalah seorang ketua kelas di kelasnya. Suatu hari Fendy melakukan kesalahan dalam memimpin teman-temannya. Fendy pun mengakui kesalahannya dan meminta maaf kepada teman-temannya. Menurutmu apakah tindakan Fendy yang meminta maaf tersebut tepat, mengingat Fendy adalah seorang pemipmpin? Jelaskan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

  • Menegakkan hak asasi manusia di lingkungan sekolah.
  • Tidak membeda-bedakan teman maupun guru karena kondisi fisik, ras, bahasa, suku, bangsa, dan juga agamanya.
  • Berperilaku baik kepada seluruh teman dengan adil.

2.

  • Menumbuhkan rasa cinta terhadap Tanah Air dalam diri.
  • Rela berkorban untuk kepentingan bangsa dan negara.
  • Menjaga toleransi antar umat beragama.

3.

  • Mampu memimpin diri sendiri.
  • inovatif
  • Peka terhadap permasalahan

4. ya tepat, karena walaupun fendy adalah pemimpin fendi tetap harus mengakui kesalahan yang telah diperbuat

Penjelasan:

maaf kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh IQUELA dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 14 Jun 22