Berikut ini adalah pertanyaan dari ichb0353 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
BPJS Ketenagakerjaan merupakan suatu badan hukum publik yang lahir melalui UU No. 24 Tahun 2011 tentang Badan Penyelenggara Jaminan Sosial. Badan hukum publik ini merupakan mempunyai tujuan untuk mewujudkan pemberian berbagai jaminan yang layak bagi setiap peserta yang mendaftarkan dirinya.
Pembahasan
Beberapa program jaminan sosial ketenagakerjaan adalah sebagai berikut.
- Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK), peserta atau anggota yang mengalami kecelakaan saat bekerja akan mendapatkan pelayanan kesehatan sesuai dengan kebutuhan atau uang tunai jika terjadi disabilitas total atau meninggal dunia.
- Jaminan Hari Tua, peserta atau anggota yang memasuki masa pensiun, disabilitas total tetap, atau meninggal dunia mendapatkan uang tunai yang berasal dari akumulasi iuran dan hasil pengembangannya.
- Jaminan Pensiun, program ini diberikan berupa uang tunai yang diterima setiap bulan atau akumulasi iuran yang ditambah dengan hasil pengembangannya. Jaminan ini juga diatur sesuai ketentuan yang berlaku.
- Jaminan Kematian, program ini merupakan bentuk santunan kematian peserta yang diberikan pada ahli waris peserta yang meninggal dunia.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut materi tentang langkah sosialisasi BPJS pada yomemimo.com/tugas/26276702
#BelajarBersamaBrainly #SPJ9
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh firdaayunia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 13 Feb 23