Berikut ini adalah pertanyaan dari lince14101 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Berikut ini adalah contoh materi pembelajaran:
TEMA: Jenis-jenis insteraksi dalam suatu ekosistem
Materi pembelajaran reguler:
- Komponen-komponen penyusun ekosistem
- Komponen-komponen dalam daur biogeokimia
- Jaring-jaring makanan
- Alur energi dalam ekosistem
- Faktor-faktor yang mempengaruhi keseimbangan ekosistem
Materi pengayaan:
- Mencari dan memahami peran mikroorganisme dalam daur biogeokimia
Materi remedial:
- Mencari dan memahami rantai makanan dan jaring-jaring makanan.
Pembahasan
Materi pembelajaran merupakan sekumpulan instruksi mengenai pengenahuan, keterampilan, dan sikap yang harus dikuasai oleh siswa melalui proses pembelajaran terkait. Materi pembelajaran tersebut harus memenuhi standar kompetensi yang telah ditetapkan.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang penggunaan media pembelajaran yomemimo.com/tugas/22668167
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ChristaviaAyunda dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 03 Jan 23