sebutkan dalam bentuk tabel kebutuhan, keinginan dan alasannya!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari fery93883 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan dalam bentuk tabel kebutuhan, keinginan dan alasannya!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Berikut ini merupakan contoh kebutuhanyang dapat diisi padatabel kebutuhan.

  • Makanan
  • Minuman
  • Pakaian
  • Tempat tinggal
  • Obat
  • Kendaraan untuk perjalanan
  • Ponsel untuk komunikasi

Berikut ini merupakan contoh keinginanyang dapat diisi padatabel keinginan.

  • Ponsel terbaru meskipun sudah memiliki ponsel yang masih dapat dipakai.
  • Laptop meskipun sudah memiliki komputer di rumah.
  • Piano dan gitar yang nantinya akan jarang digunakan.
  • Rekreasi karena bukan merupakan hal yang perlu dipenuhi sehari-hari.
  • Membeli barang yang mewah.

Pembahasan

Kebutuhan merupakan suatu hal yang sifatnya perlu dipenuhi untuk kebutuhan sehari-hari. Jika suatu kebutuhan tidak terpenuhi, maka akan mengganggu kelangsungan hidup manusia sehari-hari. Di sisi lain, keinginan merupakan suatu hal yang sifatnya tidak perlu dipenuhi dan tidak akan mengganggu karena bukan sebuah kebutuhan yang mendesak. Jika keinginan ditunda, maka tidak akan berpengaruh kelangsungan hidup manusia. Akan tetapi, hal tersebut berbanding terbalik dengan kebutuhan karena kebutuhan harus dipenuhi agar kelangsungan hidup manusia tidak terganggu.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang macam-macam alat pemuas kebutuhan manusia pada yomemimo.com/tugas/6821689

#BelajarBersamaBrainly #SPJ9

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh firdaayunia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 18 Dec 22