Perhatikan kutipan ulasan film Beth di bawah ini ! Mereka yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari cvrqlsx pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perhatikan kutipan ulasan film Beth di bawah ini !Mereka yang memilih jawaban positif, dengan sendirinya akan mencerna Beth sebagai sebuah film alternatif yang kaya makna. Sebaliknya, bagi pemilih jawab negatif, tak lagi perlu memaksakan diri untuk menikmatinya. Hal ini karena dari awal hingga akhir, Beth hanya mengambil satu setting kehidupan di suatu rumah sakit jiwa.

Pada ulasan film Beth di atas latar atau settingnya yaitu ….
A. Di rumah sakit jiwa
B. Di pegunungan
C. Di film
D. Di suatu tempat

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

>>> Jαwαвαη ධ

Pada ulasan film Beth di atas latar atau settingnya yaitu...

A. Di rumah sakit jiwa.

>>> Pεмвαнαδαη ධ

Setting atau latar terbagi menjadi tiga, yaitu :

  • Latar tempat => Menunjukkan bahwa karya diatur di suatu tempat tertentu. Misal pada ulasan film Berth bahwa latar tempat nya adalah rumah sakit jiwa. Contoh latar tempat lain adalah kantor, rumah, sekolah, perpustakaan, laboratorium, pinggir jalan, dan sebagainya.
  • Latar waktu => Menunjukkan waktu. Misalnya pada pagi hari, sore, kemarin, lusa, zaman dahulu, masa depan, dan lainnya.
  • Latar suasana => menunjukkan nuansa atau suasana. Misalnya, muram, sepi, mencekam, dan lainnya.

Teks ulasan adalah teks yang berisi penilaian terhadap suatu karya, baik itu sisi positif atau sisi negatif karya. Teks ulasan yang membahas tentang penilaian karya adalah bagian analisis.

Struktur teks ulasan =>

  • Orientasi => penggambaran awal karya
  • Sinopsis => rangkuman karya
  • Analisis => penialian terhadap karya
  • Evaluasi => Rekomendasi karya

>>> Lεαrη мorε ධ

pelajari materi teks ulasan lebih lanjut =>

>>> Dεταil ධ

mapel : bahasa indonesia

kelas : 8 SMP

Bab : 6 - Menilai Kualitas suatu karya

Kode soal : 1

kode kategorisasi : 8.1.6

- Colourfulway ♡ -

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Colourfulway dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 05 Jun 22