Berikut ini adalah pertanyaan dari billianus99 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban
Kalimat yang menggunakan kata baku adalah E. Keamanan dan kesehatan kerja sangat menunjang produktifitas kerja
Pembahasan
Kata baku adalah sejumlah kata yang merupakan bahasa Indonesia yang baik dan benar. Kata baku dalam bahasa Indonesia terdaftar dalam KBBI. KBBI adalah singkatan dari Kamus Besar Bahasa Indonesia. Kata baku biasanya digunakan pada acara resmi. Dalam kehidupan sehari-hari, kita menggunakan kata tidak baku.
Berikut adalah contoh kata tidak baku dan perbaikannya :
- Standarisasi bukan kata baku. Penulisan yang tepat adalah standardisasi.
- Prosentase bukan kata baku. Penulisan yang benar adalah persentase.
- Teladan bukan kata baku. Penulisan yang tepat adalah teladan.
- Computer bukan kata baku. Penulisan baku adalah komputer.
Pelajari lebih lanjut
Tekan link untuk mempelajari materi lebih lanjut :
- Materi kata baku dan tidak baku yomemimo.com/tugas/21643576
- Materi kata baku dan tidak baku yomemimo.com/tugas/35040378
- Materi kalimat efektif yomemimo.com/tugas/17823889
Detail
Mapel : Bahasa Indonesia
Kelas : 8 SMP
Bab : 2 - Gaya Bahasa
Kode soal : 1
Kode kategorisasi : 8.1.2
Kata kunci : kalimat menggunakan kata baku
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Colourfulway dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 21 Jun 22