Buat Materi tentang HAKIKAT BAHASA BESERTA JENISNYA​

Berikut ini adalah pertanyaan dari ayatinur37 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Buat Materi tentang HAKIKAT BAHASA BESERTA JENISNYA​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Hakikat Bahasa

Pada dasarnya, bahasa adalah sebuah sistem, artinya bahasa itu dibentuk oleh sejumlah komponen dengan pola yang tetap dan dapat memiliki beberapa kaidah di dalamnya. Atas adanya pernyataan tentang bahasa adalah sebuah sistem yang memiliki pola tertentu, maka jelas dalam suatu bahasa akan terdapat adanya subsistem di dalamnya. Subsistem ini mencakup fonologi, morfologi, dan sintaksis.

Sifat-Sifat Bahasa { Jenis - Jenis }

Bahasa Sebagai Sistem

Bahasa Merupakan Lambang

Bahasa Bersifat Arbitrer

Bahasa Bersifat Konvensional

Bahasa Bersifat Produktif

Bahasa Bersifat Dinamis

Bahasa Itu Beragam

Bahasa Bersifat Manusiawi

Semangat Belajarnya!

#LEARNWITHBRAINLY

Answer By : Rafa

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Yoojin02 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 18 Dec 22