Pojok Diskusi Di Indonesia pembuatan gula pasir umumnya dilakukan di

Berikut ini adalah pertanyaan dari rizaladitiya15 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pojok Diskusi Di Indonesia pembuatan gula pasir umumnya dilakukan di pabrik gula melalui proses penggilingan. Gula pasir berasal dari tebu. Selain gula pasir, di masyarakat Indonesia juga sering menggunakan gula aren atau gula lontar. Samakah cara membuatnya dengan gula pasir? Tahukah kamu bagaimana proses pembuatannya? Carilah informasi bagaimana cara membuat gula kelapa atau gula lontar! Diskusikan hal ini dengan teman ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

cara pembuatan gula aren yaitu dengan cara dipananaskan diatas periuk atau dengan kata lain di suling.

proses pembuatannya yaitu

  1. aren dimasukkan kedalam periuk yang besar, dengan api yg besar pula
  2. aduk aduklah sampai rata
  3. setelah menddihh.. air aren itu berubah jadi semacam jeli.. tapi klo lama kelamaan akan mengeras.. hasil akhir ini yg dinamakamn sebagai gula aren

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cindrylombu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 21 Jan 23