Apa yang kamu ketahui tentang iklan​

Berikut ini adalah pertanyaan dari tarisawayong pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa yang kamu ketahui tentang iklan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

iklan adalah suatu pesan tentang barang/jasa (Produk) yang dibuat oleh produser atau pemrakarsa yang disampaikan lewat media cetak maupun elektronik yang ditunjukan kepada masyarakat luas.

Pembahasan:

iklan adalah suatu pesan tentang barang/jasa (Produk) yang dibuat oleh produser atau pemrakarsa yang disampaikan lewat media cetak maupun elektronik yang ditunjukan kepada masyarakat luas.

»iklan berdasarkan isi dibedakan sebagai berikut:

  1. iklan pemberitahuan
  2. iklan layanan masyarakat
  3. iklan penawaran

→ Unsur-Unsur iklan:

unsur-unsur iklan meliputi sebagai berikut ini,

  • gambar
  • kata-kata
  • gerak
  • suara

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh CutesTYZ dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 05 Dec 22