Berikut ini adalah pertanyaan dari hayambool766 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
berikut ini terdapat kumpulan contoh kalimat simpleks: 1. Meita membeli sayur di pasar. 2. Syifa membersihkan sampah di belakang rumahnya
Penjelasan:
Ciri-Ciri Kalimat Simpleks
Mengutip dari buku Bahasa Indonesia Dasar untuk Pelajar dan Pembelajar: Bintang Pustaka, kalimat simpleks memiliki ciri-ciri punya satu klausa lengkap, struktur kalimatnya sederhana, dan tidak memakai kata penghubung.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh edencynthia626 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 29 Nov 22