jelaskan pemahamanmu mengenai kalimat yang di gunakan dalam teks prosedur!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari fitririskiaseptiana pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan pemahamanmu mengenai kalimat yang di gunakan dalam teks prosedur!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

B. Indonesia

Sekolah Menengah Pertama

terjawab

1. Jelaskan pengertian teks prosedur!

2. Sebutkan dan jelaskan struktur teks cerita prosedur

3. Bagaimanakah agar kita dapat memperoleh pemahaman tentang ini teks prosedur

4. Apa yang dimaksud dengan kalimat perintah

5. Sebutkan jenis-jenis teks prosedur

Jawaban:

1. Teks prosedur adalah teks yang berisi langkah-langkah atau tahapan yang harus dilakukan untuk mencapai suatu tujuan.

2. - Pengantar atau pembuka

Teks prosedur umumnya diawali dengan judul, yang merupakan inti dari kegiatan yang akan dilakukan. Kemudian, dilanjutkan bagian pengantar berupa kalimat interogatif sebagai pembuka teks sebelum masuk ke topik yang dibahas. Pada bagian ini juga dijelaskan tujuan dari pembuatan teks prosedur atau hasil akhir yang akan dicapai dalam melakukan tahapan-tahapan pada teks prosedur. Bagian pengantar dan pembuka ini bersifat tentatif, sehingga tidak selalu ada dalam tiap teks prosedur.

- Material

Pada bagian ini berisikan bahan-bahan, alat-alat, atau material yang diperlukan dalam melakukan kegiatan ataupun membuat sesuatu. Contohnya dalam teks membuat makanan, akan dijelaskan bumbu dan bahan apa saja yang akan digunakan. Kemudian, dalam teks prosedur cara melakukan sesuatu akan dijelaskan alat-alat yang perlu disiapkan sebelum mulai melakukan kegiatan.

- Langkah-langkah

Bagian ini berisikan langkah-langkah yang harus dilakukan untuk memperoleh hasil sesuai dengan tujuan teks prosedur. Tahapan ini harus dilakukan secara runut dan tidak boleh ada tahapan yang terlewat ataupun tertukar.

- Simpulan

Setelah selesai melakukan kegiatan sesuai tahapan, di akhir teks prosedur terdapat simpulan kegiatan. Bagian ini berupa kalimat atau paragraf yang menjelaskan hasil yang didapat setelah melakukan setiap langkah kegiatan. Pada bagian ini juga terdapat saran dan tanggapan penulis terhadap kegiatan yang telah dilakukan.

3. memahami secara mendetail tentang teks tersebut

4. Kalimat perintah (imperatif) adalah kalimat yang mengandung permintaan agar orang kedua melakukan tindakan atau mengambil sikap tertentu sesuai dengan kata kerja yang dimaksud.

5. - Teks prosedur untuk memandu cara menggunakan atau memainkan suatu alat. Contohnya adalah: cara menggunakan alat berat, cara menggunakan gitar, cara menggunakan aplikasi, dsb.

- Prosedur untuk memandu cara membuat. Contohnya adalah cara membuat kue bolu, cara membuat layang-layang, dsb. Jenis ini memiliki struktur tambahan berupa: alat dan bahan. Alasannya sudah jelas, karena selain tahap, pembaca juga harus mengetahui apa saja alat dan bahan yang digunakan.

- Prosedur untuk memandu cara melakukan sebuah kegiatan. Contohnya, cara bernyanyi, cara menari, cara melakukan senam, cara melukis, dsb

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ANJAZ7A dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 15 Jan 23