Berikut ini adalah pertanyaan dari kandarmaulana589 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Entah bagaimana caranya tikus itu memasuki rumah kami tetap sebuah misteri. Tikus berpikir secara tikus dan manusia berpikir secara manusia, hanya manusia-tikus yang mampu membongkar misteri ini. Semua lubang di seluruh rumah kami tutup rapat (sepanjang yang kami temukan), namun tikus itu tetap masuk rumah. Rumah kami dikelilingi kebun kosong yang luas milik tetangga. Kami menduga tikus itu adalah tikus kebun. Tubuhnya cukup besar dan bulunya hitam legam. Contoh kata yang menunjukkan penggambaran sifat ....
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Tikus berpikir secara tikus dan manusia berpikir secara manusia,
Penjelasan:
menjelaskan sifat hewan yang berpikir seperti hewan (tikus) dan manusia yang berpikir seperti manusia
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alvientprimadanap dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 07 Sep 22