apa jenis kata benda ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari muhparis37 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa jenis kata benda ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Ada 5 jenis kata benda yaitu :

  • Kata Benda Khusus
  • Kata Benda Dasar
  • Kata Benda Umum
  • Kata Benda Turunan
  • Kata Benda Kolektif

Pembahasan

Kata benda merupakan kata yang berfungsi untuk menyatakan kebendaan( contohnya seperti : manusia,hewan, tumbuhan).

Kata benda dibedakan menjadi 5 jenis yaitu sebagai berikut!

  • Kata benda khusus yaitu kata yang bersifat khusus dan merupakan lawan kata dari kata benda umum
  • Kata benda dasar yaitu kata benda yang bersifat dasar (atau kata yg sering disebut oleh orang) dan merupakan kata yg tidak diberi imbuhan contohnya seperti : makan, minum,mandi
  • Kata benda umum yaitu kata benda yang bersifat umum atau kata yg menyatakan hal atau sesuatu yg umum
  • Kata benda turunan yaitu kata benda yang mendapatkan imbuhan
  • Kata benda kolektif yaitu kata benda yang menyatakan himpunan atau kumpulan.

Pelajari lebih lanjut

Detail Jawaban

Kelas : -

Mapel : Bahasa Indonesia

Kode Mapel : 1

Kata kunci : kata benda

#SemangatBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Riwinap31 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 23 May 22